
Kolokium
KODE MATA KULIAH
DIM006202359
MATA KULIAH
Kolokium
PENGAMPU MATA KULIAH
Prof. Dr. Wilson Bangun, S.E., M.Si.
DESKRIPSI SINGKAT MATA KULIAH
Mata kuliah ini untuk mengetahui kemampuan mahasiswa pada bidang filsafat ilmu dan metodologi penelitian untuk membantu mahasiswa dalam penulisan usulan penelitian.
CAPAIAN PEMBELAJARAN MATA KULIAH
- Mahasiswa mampu mengetahui dan memahami bidang filsafat ilmu dan metodologi penelitian
- Mahasiswa mampu memahami berbagai literatur dan penelitian terdahulu terkait dengan usulan penelitian
- Mahasiswa mampu memahami dan mengembangkan studi literatur yang relevan dengan topik disertasi
- Mahasiswa mampu menganalisis hasil studi literatur yang telah dilakukan dan menyajikannya dalam bentuk paper
PUSTAKA
UTAMA
Buku dan jurnal-jurnal mutakhir yang relevan dengan studi literatur bisnis yang menjadi fokus kajian